Langsung ke isi

Orang Kamar

Ngintip Dunia dari Jendela Kamar

  • Review
  • TL;DR
  • How to
  • Data
  • Tips
  • Ruang Kerja
  • Dukung!

BCA Digital

Review Blu by BCA Digital: Awalnya Makes Me Blue, Lama-Lama Seru

April 13, 2022April 11, 2022 oleh Orang Kamar
Review Blu by BCA Digital. Blu menawarkan rekening digital dengan sub-rekening bluSaving, bluGether (joint account), dan bluDeposit. Blu juga dilengkapi fitur Tracker untuk melacakan cash flow.

Tiga huruf kunci: B-C-A. Menyandang nama sebesar ini agaknya menjadi beban berat bagi pengembang Blu by BCA Digital. Ekspektasi nasabah jadi setinggi Yao Ming.

Baca Selengkapnya

Kategori Bank Digital, Review Tag BCA Digital, Blu 61 Komentar

🕵️‍♂️ Blue’s Clues: Ngumpulin “Clue” Peluncuran BCA Digital

Juli 13, 2021Juni 27, 2021 oleh Orang Kamar
menjelang launching BCA Digital

Ada dua kemungkinan: BCA Digital meluncur sesuai target Juni 2021 (masih ada tiga hari) atau molor beberapa hari hingga awal Juli.

Aye aye, blu by BCA Digital sudah launching Jumat, 2 Juli 2021. Aplikasi sudah bisa diunduh melalui Google Play Store dan App Store.

Kalian juga bisa baca review lengkapnya di sini, ya.

Baca Selengkapnya

Kategori TL;DR Tag BCA Digital 14 Komentar

Ikuti OrangKamar di Twitter dan Facebook
Tentang – Kontak – Privasi – Lisensi

CC BY 4.0 2023 - OrangKamar